Selasa, 22 Mei 2012

Pengaruh trim pada pengukuran tangki


PENGARUH TRIM PADA PENGUKURAN TANGKI

Sounding pipe biasanya berada pada sisi belakang dari tangki dan akan memberikan indikasi pada cairan yang berada dibelakang pada tanki saja. Jika trim by stern tentu indikasinya akan terlihat bahwa tangki penuh.



Pada gambar diatas “ t “ adalah trim kapal, “ L “ adalah panjang kapal, “ l “ adalah panjang tangki dan “x “ adalah indikasi cairan paling atas saat tangki penuh.
Pada segitiga ABC dan DEF, menggunakan rumus segitiga yang sama, yaitu :
x
=
t
l
L
Atau
Indikasi cairan penuh
=
Trim

Panjang tangki
Panjang Kapal





Contoh soal 1.
Panjang kapal adalah 120 m, trim 1,4 m by stern, ukuran tangki 15 m x 10 m x 1,5 m dan posisi sounding pipe berada dibelakang tangki. Temukan pada angka berapa sounding dinyatakan penuh?
x
=
t
l
L

x
=
1,4 m  x  15 m
120 m

x
=
0.175 m
          Tinggi tangki  =   1,5 m
Jawab :
         Sounding saat penuh   =  1,675 m


Contoh soal 2.
Panjang kapal 150 m, trim 1,9 m by stern, ukuran tangki 18 m x 9 m x 1,5 m, Dimana letak sounding pipe berada di belakang tangki, Tangki diisi oleh minyak dengan density 0.8, saat pengukuran ditemukan sounding 1,31 m. Temukan saat sounding berapa dinyatakan penuh dan berapa banyak yang dibutuhkan sampai tangki terisi penuh.



AB
=
t
BC
L

AB
=
18 m  x  1,9 m
150 m

AB
=
0.228 m

BG
=
1,5 m

Tinggi sounding saat penuh (AG)
=
1.728 m

CD
=
AG – FG

CD
=
1.728 m – 1.31 m

CD
=
0,418 m

Jumlah area pada segitiga CED dan ABC.
CE
=
BC
CD
AB

CE
=
CD x BC
AB
CE
=
0.418 m
x
18 m
0.228 m

CE
=
 33 m

Volume minyak yang belum terisi
=
Area segitiga CED x tinggi tangki

=
½ x CE x CD x 20

=
½ x 22 x 0,418 x 20

=
92 cu.m

Massa yg dibutuhkan agar penuh
=
Volume x Density

=
92 x 0,8

=
74 tonnes

Jawab :
Tinggi sounding saat penuh         = 1.728 m
Minyak yang belum terisi             = 74 Tonnes

Tidak ada komentar:

Posting Komentar